Kamis, 21 Maret 2019

MATERI 1 SANITASI DAN HYGIENE


A.      Pengertian Sanitasi dan Hygiene
1.      Sanitasi
2.      Hygiene
B.       Ruang Lingkup Sanitasi dan Hygiene
C.       Peranan Sanitasi dan Hygiene
D.      Penerapan Sanitasi dan Hygiene
E.       Kesimpulan
F.        Evaluasi

Jumat, 01 Maret 2019

MATERI 6 PERALATAN DAN PERLENGKAPAN RESTORAN

KOMPETENSI DASAR:
3.6   Memahami Peralatan Dan Perlengkapan Restoran
4.6 Menggunakan Peralatan Dan Perlengkapan Restoran

INDIKATOR PENCAPAIAN:
3.6.1 Mampu menjelaskan mengenai peralatan dan perlengkapan restoran
3.6.2 Mampu Menjelaskan Jenis-Jenis Peralatan Dan Perlengkapan Restoran

4.6.1 Mampu Mengidentifikasi Peralatan Dan Perlengkapan Restoran
4.6.2 Mampu Menggunakan Peralatan Dan Perlengkapan Restoran


MATERI POKOK:
Pengenalan Peralatan Restoran, berupa:
a. Chinaware, 
b. Silverware, 
c. Glassware 
d. Linen,
e. Table Accesories.
Pengenalan Perlengkapan Restoran (Furniture), berupa: a. Kursi, b. Meja, c. Perlengkapan Pendukung lainnya.


KEGIATAN PEMBELAJARAN:
Mengidentifikasi peralatan dan perlengkapan restoran
Mengklasifikasi mengenai peralatan dan perlengkapan restoran
Menyiapkan peralatan dan perlengkapan restoran



Sebuah restoran tentu harus memperhatikan peralatan yang mereka miliki, karena menciptakan perlengkapan yang memadai dan alat-alat yang mencukupi adalah faktor yang sangat menunjang keberhasilan usaha sebuah restoran. Setiap tamu yang datang ke restoran akan memperoleh kesan yang baik dengan suasana menyenangkan apabila didapati perabot ruang makan yang tepat dan peralatan hidang yang memadai. Perabot yang menarik bukan ditentukan oleh sifatnya yang antik, harga yang mahal atau modelnya yang modern. Perabot akan tampak indah bila ukuran perabot disesuaikan dengan luas ruangan. Hal ini akan menimbulkan kenyamanan bagi tamu. Selain itu, ruang makan tampak tidak terlalu penuh sehingga memberi keleluasaan bergerak dalam memberi pelayanan pada tamu. Rancangan perabot makan harus dapat memberikan kenyamanan dan keselamatan bagi staf dan pelanggan. Meja dan kursi ditata sesuai ketentuan perusahaan, dapat juga meja kursi ditata sesuai keinginan tamu. Peralatan restoran secara umum terdiri dari cutllery, silverware,  chinaware, glassware, service equipment, furniture, linen, stationary, entertainment equipment. Peralatan restoran harus dapat berfungsi sesuai dengan kebutuhan restoran. Pemilihan peralatan restoran ditentukan oleh hal-hal berikut ini: 1. Jumlah tamu yang akan datang, 2. Cara penyajian makanan, 3. Denah dari ruang makan (lay out), 4. Mudah disimpan dan jika rusak mudah diperbaiki, 5. Model dan warna yang diinginkan, 6. Disesuaikan dengan kemampuan keuangan perusahaan (restoran).


Bersambung.......


PUISI "SANGIHE"


"SANGIHE"

Oleh. Jordy Sahabat


Tanah Airku yang sangat aku cinta
Pulau yang indah dan tenang
Penuh lukisan-lukisan alam yang indah
Dan cara hidup yang berbeda.

Budaya-budaya yang beraneka ragam
Dan corak hidup yang terikat
Dengan tradisi,membuat masyarakatnya
Sangat mencintai akan tanah airnya.

Desa-desa yang terikat dengan alam
Yang membantu rakyatnya untuk bertahan hidup.
Berbagai tempat wisata yang
Tidak hanya indah di pandang tetapi

Juga mengisahkan bagaimana tentramnya kehidupan di sangihe.
Kesederhanaan cara hidup dari setiap
Kalangan masyarakat, yang berbeda latar belakangya
Membuat pulau ini tidak hanya tentram dan rukun
Tetapi juga cara hidup yang sabar dalam menjalani hidup.

MAPEL INDUSTRI PERHOTELAN (PERTEMUAN 6) SENIN, 15 FEBRUARI 2021

 KOMPETENSI DASAR: 3.6 Memahami Tipe-Tipe Hotel 4.6 Melakukan Pengelompokkan Tipe-Tipe Hotel MATERI INTI: KLASIFIKASI HOTEL C. UKURAN KAMA...